PENGUMUMAN PESERTA PPL 2 (PM2-PMP2-PBKPI2) SEMESTER GASAL T.A 2021/2022
- Diposting Oleh Admin Web Fakultas Tarbiyah
- Sabtu, 24 Juli 2021
- Dilihat 129 Kali
SEBARAN PENGUMUMAN MAHASISWA SMP-SD-TK
As-salamu’alaikum warahmatullahi wa barakatuh.
Semoga kita senantiasa dalam keadaan sehat wal afiat, amin. Selanjutnya, kami umumkan sebaran mahasiswa di sekolah mitra pada PPL 2 tahun 2021 dan beberapa hal penting yang harus diperhatikan oleh semua mahasiswa sebagai berikut.
- Mahasiswa praktikan yang ditempatkan pada masing-masing sekolah mitra disilakan memilih seorang koordinator dan sekretaris (No WA harus aktif).
- Koordinator yang sudah dipilih, wajib segera menghubungi No WA 085604844785 (atas nama Bapak Sahrul Romadhon, M.Pd.) untuk kemudian bergabung bersama dalam grup WA koordinator PPL 2 2021.
- PPL 2 Tahun 2021 dilaksanakan secara luring dengan menyesuaikan tempat/lokasi tinggal terdekat antara mahasiswa dengan sekolah/madrasah mitra.
- Perubahan atas kesalahan data (nama, NIM, Prodi, No WA aktif, dan tempat tinggal) yang tertera disebaran paling lambat besok hari Senin, tanggal 26 Juli 2021, pukul 17.00 WIB melalui koordinator masing-masing di grup WA koordinator PPL 2 2021.
- Koordinator, Sekretaris, dan Mahasiswa lain harus saling mengingatkan informasi penting ini agar tidak tertinggal dalam pelaksanaan PPL 2 2021.
- Mahasiswa yang tidak mendaftar secara daring (¬online) dianggap tidak memprogram PPL 2 Tahun 2021 (cuti/administrasi/atau pun alasan lainnya).
- Hal-hal yang belum jelas, dapat ditanyakan melalui Bapak Abd. Mukhid (Kepala Lab Fatar), (WA: 085104206848) atau Bapak Sahrul Romadhon, M.Pd (WA: 085604844785).
Dowload File Sebaran Mahasiswa PPL2: